Gelaran Liga Spanyol akan mempertemukan Real Betis yang akan melakoni laga melawan Malaga. Laga ini nantinya akan digelar pada Selasa, 01 April 2014. Pastinya laga ini akan berlangsung seru mengingat kedua tim sama-sama menginginkan kemenangan. Kedua tim ini sudah sering bertemu. Pada pertemuan sebelumnya, Malaga berhasil mempermalukan tamunya Real Betis dengan skor tipis 3-2.
Rela Betis pada laga terakhirnya, hanya dua kali memenangkan pertandingan, dua kali kalah dan satu kali bermain imbang. Pada laga kali ini mereja diuntungkan karena bermain dikandang sendiri. Sehingga akan banyak mendapatkan dukungan dari publiknya sendiri.
Sementara di lihat dari kubu lawan Malaga yang dalam lima pertandingan terakhir nya juga telah memenangkan pertandingan sebanyak dua kali, kalah dua kali dan satu kali bermain imbang. Berikut ini data statistik kedua tim yang bisa menjadi referensi bagi anda.
Head To Head Real Betis vs Malaga :
• 04 Nov 2013 Malaga 3 : 2 Real Betis
• 25 Feb 2013 Real Betis 3 : 0 Malaga
• 29 Sep 2012 Malaga 4 : 0 Real Betis
• 01 Apr 2012 Malaga 0 : 2 Real Betis
• 06 Nov 2011 Real Betis 0 : 0 Malaga
Lima Pertandingan Terakhir Real Betis :
• 28 Mar 2014 Levante UD 1 : 3 Real Betis
• 23 Mar 2014 Real Betis 0 : 2 Atletico Madrid
• 21 Mar 2014 Real Betis 0 : 2 Sevilla
• 16 Mar 2014 Elche 0 : 0 Real Betis
• 14 Mar 2014 Sevilla 0 : 2 Real Betis
Lima Pertandingan Terakhir Malaga :
• 26 Mar 2014 Malaga 1 : 2 RCD Espanyol
• 22 Mar 2014 Celta 0 : 2 Malaga
• 16 Mar 2014 Malaga 0 : 1 Real Madrid
• 11 Mar 2014 Osasuna 0 : 2 Malaga
• 01 Mar 2014 Malaga 1 : 1 Real Valladolid
Prediksi Susunan Pemain Real Betis vs Malaga :
Real Betis : Adian, Chica, Jordi, Juan, Alfred, Reyes, Cedric, Salva, Leo, Juanfran, Castro.
Malaga : Willy, Wilghton, Flavio, Antunes, Marcos, Eluseu, Darder, Portillo, Roque, Nordin, Samuel.
Prediksi Pertandingan Real Betis Vs Malaga 1 April 2014
Real Betis 2 – 0Malaga