Bagi anda yang ingin mengetahui data lengkap sekaligus fakta terkait pelatih asal Spanyol Josep Guardiola, yang akan menjadi pelatih Bayern Munich, berdasarkan rilis AFP, sebagai berikut:
Biodata:
Nama: Guardiola
Nama kecil: Josep (julukan “Pep”)
Tanggal lahir : 18 Januari 1971
Tempat lahir: Santpedor, Spanyol
Tinggi: 1.82m
Karir bermain
Posisi: Pemain tengah
Klub: Barcelona (1990-2001), Brescia (ITA/2001-2002), AS Roma (ITA/2002), Brescia (ITA/2002-03), Al-Ahli (QAT/2003
05), Dorados Sinaloa (MEX/Januari-May 2006)
Pengalaman internasional untuk Spanyol: 47 (1992-2001), lima gol
Debut Internasional: 14/10/1992, Irlandia Utara v Spanyol (0-0)
Penampilan internasional terakhir: 14/11/2001, Spanyol v Mexico (1-0)
Gol internasional pertama: 16/12/1992, Spanyol v Latvia (5-0)
Gol internasional terakhir: 03/06/2000, Swedia v Spanyol (1-1)
Pencapaian :
Karir pemain
Internasional:
Medali emas Olimpiade (1992)
Piala Dunia: perempat final pada 1994, 2 pertandingan, 1 gol
Kejuaraan Eropa: perempat final 2000
Klub:
Liga Champions Eropa: 1992, finalis pada 1994
Piala Winners` Eropa: 1997
Piala Interkontinental: 1992
European Supercup: 1992, 1997
Liga Spanyol: 1991, 1992, 1993, 1994, 1998, 1999
Piala Spanyol: 1997, 1998
Supercup Spanyol: 1991, 1992, 1994, 1996
Karir pelatih
Klub: Barcelona (July 2008-April 2012), Bayern Munich (Jerman/mulai Juli 2013)
Penghargaan :
Piala Klub Dunia: 2009, 2011
Liga Champions : 2009, 2011
Supercup Eropa : 2009, 2011
Liga Spanyol : 2009, 2010, 2011
Piala Spanyol : 2009, 2012
Supercup Spanyol: 2009, 2010, 2011.